Buku Lapang Budidaya Mangga Teknologi UHDP

Authors

Farida Nuraini
Direktorat Buah dan Florikultura
Intan Mulia Fajarsari
Dina Rosita
Ermi Nur Cahyani

Keywords:

Mangga, hortikultura, teknologi UHDP

Synopsis

Buku lapang budi daya mangga teknologi jarak tanam rapat/UHDP (Ultra High Density Planting) disusun sebagai acuan bagi pelaku agribisnis mangga untuk meningkatkan kuantitias dan kualitas buah dengan penerapan budidaya yang baik dan benar. Teknologi UHDP menjadi solusi untuk masalah keterbatasan lahan, dan merupakan upaya pemanfaatan lahan secara optimal untuk menghasilkan produk mangga yang memiliki daya saing baik di pasar domestik maupun pasar internasional.

Downloads

Published

September 1, 2022

Categories