Mendukung Terbentuknya LSPro Veteriner, BBPSI Veteriner Gelar Pelatihan/Bimtek ISO 17065-2012

Authors

  • Lisivet

Abstract

Dalam rangka mempersiapkan terbentuknya Lembaga Sertifikasi Produk (LSPro) Veteriner, Balai Besar Pengujian Standar Instrumen (BBPSI) Veteriner menyelenggarakan serangkaian kegiatan peningkatan kapasitas SDM, dalam bentuk pelatihan-pelatihan/bimtek dan pendampingan penyusunan dokumen sistem mutu ISO 17065:2012. Kegiatan berlangsung dimulai pada akhir September, yaitu Pelatihan/Bimtek Tahap 1,2 dan 3, hingga 10 Desember 2024 telah diselesaikan Pelatihan/Bimtek Tahap 4.

Downloads

Published

2024-12-31