FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PILIHAN PETANI ATAS POLA TANAM DI AGROEKOSISTEM LAHAN KERING
Keywords:
average marginal effect, panel petani nasional, national farmers panel, random effect multinomial logit modelAbstract
English
The condition of agriculture in dry land agroecosystems has many limitations both biophysically and socio-economically. As a result, farmers become less optimal in applying cropping patterns. This study aims to analyze factors that influence cropping patterns in dry land agroecosystems. The main data used for the study is the 2008 and 2017 Panel Petani Nasional (Patanas) PSEKP, Ministry of Agriculture. Descriptive statistics was used to describe cropping patterns association with household characteristics, land types, agroclimate, land tenure, and level of income. The influence of each factor on cropping pattern was measured with the Average Marginal Effect computed from the Random Effect Multinomial Logit estimation. Most respondents are self-land owner smallholders. The vegetable-corn-vegetable cropping is the cropping pattern that produces the highest income. The main factor affecting cropping pattern choice is volatility of water availability. Land type, maize price ratio, and level education of household head also significantly affect the cropping pattern choice. It is recommended that the farmers efficiently use the available rain water by appropriate selection of crops and using water conservation technique. Irrigation tools facilitation should create flexibility for the farmers in choosing the optimal cropping patterns.
Indonesian
Kondisi pertanian pada agroekosistem lahan kering memiliki banyak keterbatasan baik secara biofisik maupun sosial ekonomi. Akibatnya petani menjadi kurang optimal dalam menerapkan pola tanam. Penelitian ini bertujuan menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi pemilihan pola tanam oleh petani di agroekosistem lahan kering. Data utama yang digunakan adalah Panel Petani Nasional (Patanas) tahun 2008 dan 2017 bersumber dari PSEKP, Kementerian Pertanian. Analisis statistik deskriptif digunakan untuk mendeskripsikan hubungan asosiatif pola tanam dengan faktor-faktor yang diduga berpengaruh seperti karakteristik rumah tangga, jenis lahan, agroklimat, penguasaan lahan, harga, dan tingkat pendapatan. Pengaruh setiap faktor terhadap pola tanam diukur dengan Average Marginal Effect dari hasil estimasi Random Effect Multinomial Logit Model. Hasil analisis menunjukkan bahwa responden didominasi oleh petani gurem dengan lahan milik sendiri. Pola sayur-jagung-sayur merupakan pola tanam yang menghasilkan pendapatan paling tinggi dibandingkan pola tanam lain. Faktor utama yang memengaruhi pola tanam adalah volatilitas ketersediaan air. Jenis lahan, rasio harga jagung, dan tingkat pendidikan kepala keluarga juga berpengaruh signifikan dengan arah dan besaran pengaruh yang berbeda antarpola tanam. Disarankan agar petani melakukan efisiensi pemanfaatan air melalui pemilihan komoditas yang sesuai dan penggunaan teknik konservasi air. Fasilitasi penyediaan sarana pengairan dapat meningkatkan fleksibilitas petani dalam memilih pola tanam optimal.
References
Aldillah R. 2018. Dinamika perubahan harga padi jagung kedelai serta implikasinya terhadap pendapatan usaha tani. Forum Penelit Agro Ekon [Internet]. [diunduh 2019 Jan 08]; 36(1):23-44. Tersedia dari: http://dx.doi.org/10.21082/fae.v36n1.2018.23-44
Agus F, Surmaini E, Sutrisno N. 2002. Teknologi hemat air dan irigasi suplemen. Dalam: Abdurachman, editors. Teknologi Pengelolaan Lahan Kering Menuju Pertanian Produktif dan Ramah Lingkungan. Jakarta (ID): IAARD Press.
Agustian A, Suryana A, Kariyasa K, Friyatno S, Hidayat D. 2016. Dinamika karakteristik pertanian dan eko-nomi perdesaan 2003-2013. Laporan Akhir. Bogor (ID): Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian.
Aragon NZU. 2019. Role of land quality in corn acreage response to price and policy changes: evidence from the Western Corn Belt. Environmental Research Communications [Internet]. [cited 2020 Jan 06]; 1(2019):061004. Available from: https://doi.org/10.1088/2515-7620/ab2c3f
Baltagi BH. 2005. Econometric analysis of panel data. 3rd ed. Chicester (EN): John Wiley and Sons Ltd.
[BPS] Badan Pusat Statistik. 2018. Hasil Survey Pertanian Antar Sensus (SUTAS) 2018. Jakarta (ID): Badan Pusat Statistik.
[BPTP Jatim] Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Provinsi Jawa Timur. 2018. Petunjuk Teknis Budidaya Tumpangsari Pajale Sistem Tanam Rapat. Malang (ID): Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Provinsi Jawa Timur.
Cahyaningrum D. 2019. Pelindungan hukum terhadap lahan pertanian pangan dari pengalihan fungsi untuk non pertanian. Negara Hukum [Internet]. [diunduh 2020 Jan 06]; 10(1):27-48. Tersedia dari: https://jurnal.dpr.go.id/index.php/hukum/article/view/1218/pdf
Gujarati DN. 2004. Basic econometrics. 4thed. New York (US): McGraw-Hill Companies.
Irawan B, Simatupang P, Sugiarto, Supadi, Agustin NK, Sinuraya JF. 2006. Panel petani nasional (Patanas): Analisis indikator pembangunan pertanian dan perdesaan. Laporan Akhir. Bogor (ID): Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian.
Jiang L, Deng X, Seto KC. 2013. The impact of urban expansion on agricultural land use intensity in China. Land Use Policy [Internet]. [cited 2020 Jan 14]; 35(2013):33-39. Available from: http://dx.doi.org/10.1016/j.landusepol.2013.04.011
Judge, George G, Hill RC, Griffiths WE, Lutkepohl H, Lee TC. 1982. Introduction to the Theory and Practice of Econometrics. New York (US): John Wiley & Sons.
Kinanti N, Haryono D, Nugraha A. 2018. Analisis pendapatan usaha tani sayuran di Kecamatan Sumberejo Kabupaten Tanggamus. J Ilmu-Ilmu Agribisnis [Internet]. [diunduh 2020 Jan 06]; 6(4): 437-444. Tersedia dari: http://jurnal.fp.unila.ac.id/ index.php/JIA/article/download/3065/2440
Kustiari R, Sugiarto, Supadi, Sinuraya JF, Ariani M, Purwantini TB, Sunarsih, Hadi PU, Maulana M, Purwoto A, Winarso B, Waluyo, Hidayat D. 2008. Panel petani nasional (Patanas): Analisis indikator pembangunan pertanian dan perdesaan. Laporan Akhir. Bogor (ID): Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian.
Makate C, Wang R, Makate M, Mango N. 2016. Crop diversification and livelihoods of smallholder farmers in Zimbabwe: adaptive management for environmental change. J SpringerPlus [Internet]. [cited 2019 Nov 10]; 5(2016):1135.Available from: http://link.springer.com/article/10.1186/s40064-016-2802-4
Mandal R, Bezbaruah MP. 2013. Diversification of cropping pattern: its determinants and role in flood affected agriculture of Assam plains. Indian J of Agricultural Economics [Internet]. [cited 2019 Nov 10]; 68(2): 169-181. Available from: https://www.researchgate.net/publication/288378114
Mandal R. 2014. Flood, cropping pattern choice and returns in agriculture: A study of Assam plains. India. J Economic Analysis and Policy [Internet]. [cited 2019 Des 10]; 44(2014): 333-344. Available from: http://dx.doi.org/10.1016/j.eap.2014.08.001
Manihuruk E. 2018. Efisiensi teknis dan ekonomis usaha tani ubi kayu dengan pola tanam tumpang sari dan monokultur di Kabupaten Lampung Tengah [Tesis]. [Bogor (ID)]: Institut Pertanian Bogor.
Mwaura FM. 2016. Determinants of household’s land allocation for crop production in Uganda. J of Sustainable Development [Internet]. [cited 2019 Des 10]; 9(5): 229-246. Available from: https://www.researchgate.net/publication/313998687
Nkolo JC, Motel PC, Roux LL. 2019. Stacking up the ladder: A panel data analysis of Tanzanian house-hold energy choices. World Development [Internet]. [cited 2019 Des 10]; 115(2019): 222-235. Available from: https://doi.org/10.1016/j.worlddev.2018.11.016
Nurdin. 2011. Penggunaan lahan kering di DAS Limboto Provinsi Gorontalo untuk pertanian berkelanjutan. J Litbang Pertanian [Internet]. [diunduh 2019 Des 10]; 30(3):98-107. Tersedia dari: https://www.researchgate.net/publication/259459923
Prasetyo B, Pusparini N. 2018. Pengaruh central el nino pasifik tengah dan timur terhadap variabilitas curah hujan di Sulawesi. J Sains Dirgantara [Internet]. [diunduh 2020 Jan 08]; 15(2): 73-84. Tersedia dari: http://dx.doi.org/10.30536/ j.jsd.2018.v15.a2864
Rana SS, Rana MC. 2011. Cropping system. Palampur (IN): Department of Agronomy. College of Agriculture. CSK Himachal Pradesh Krishi Vishvavidyalaya.
Saptana, Purwantini TB, Sunarsih, Zakaria AK, Muslim C, Rachmita AR. 2017. Panel petani nasional (Patanas): Analisis indikator pembangunan pertanian dan perdesaan pada agroekosistem lahan kering berbasis palawija dan sayuran. Laporan Akhir. Bogor (ID): Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian.
Sumaryanto. 2006. Iuran irigasi berbasis komoditas sebagai instrumen peningkatan efisiensi penggunaan air irigasi: pendekatan dan analisis faktor-faktor yang mempengaruhi implementasinya [Disertasi]. [Bogor (ID)]: Institut Pertanian Bogor.
Susilowati. 2015. Penguasaan lahan pertanian pada berbagai tipe agroekosistem. Dalam: Hermanto, Rusastra IW, Irawan B, editors. Panel petani nasional mobilisasi sumber daya dan penguatan kelembagaan pertanian. Jakarta (ID): IAARD Press.
Syahputra N, Mawardati, Suryadi. 2017. Analisis faktor yang mempengaruhi petani memilih pola tanam pada tanaman perkebunan di Desa Paya Palas Kecamatan Ranto Peureulak Kabupaten Aceh Timur. Jurnal Agrifo [Internet]. [diunduh 2020 Jan 06]; 2(1): 41-50. Tersedia dari: https://www.researchgate.net/publication/326011749
Tarbiah S. 2009. Kajian tingkat pendapatan petani sawah irigasi dengan diversifikasi pola tanam (kasus di Kabupaten Karawang, Jawa Barat) [Tesis]. Bogor (ID): Institut Pertanian Bogor.
Williams R. 2012. Using the margins command to estimate and interpret adjusted predictions and marginal effects. The Stata J [Internet]. [cited 2019 Des 10]; 12(2): 308-331. Available from: https://www.stata-journal.com/article.html?article=st0260.
Yofa RD, Ariani M, Kariyasa IK, Suryana A. 2016. Rancangan dan implementasi sekolah lapang pengelolaan tanaman terpadu padi. Analisis Kebijakan Pertanian [Internet]. [diunduh 2020 Jan 06]; 14(1):55-72. Tersedia dari: http://ejurnal.litbang.pertanian.go.id/index.php/akp/article/view/8384/7183
Zainuddin A, Kuntadi EB, Magfiroh IS, Ibanah I, Fauziyah D, Zahrosa DB, Mahdi A, Lahitani KS, editors. 2019. Faktor-Faktor yang mempengaruhi pola tanam dan pendapatan petani pada berbagai ketersediaan air di daerah irigasi Karanglo. Prosiding Seminar Nasional Pembangunan Pertanian dan Peran Pendidikan Tinggi Agribisnis: Peluang dan Tantangan di Era Industri 4.0; 2018 Nov 03; Jember, Indonesia. Jember (ID): UPT Percetakan & Penerbitan Universitas Jember.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Agro Ekonomi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.