Pemeriksaan Histopatologi Otak Kucing Suspect Rabies
Keywords:
Rabies, Histopatologi, Kucing, ZoonosisAbstract
Rabies atau penyakit anjing gila, merupakan penyakit infeksi akut pada susunan syaraf pusat yang disebabkan oleh virus rabies. Penyakit ini merupakan kelompok penyakit zoonosis yang ditularkan melalui Gigitan Hewan Penular Rabies (GHPR) yaitu anjing, kera, musang, anjing liar, kucing. Infeksi rabies baik pada hewan maupun manusia yang telah menunjukkan gejala klinis pada otak (encephalomyelitis) berakhir dengan kematian.
Downloads
Published
2024-04-02
Issue
Section
Articles